Guardians Of The Galaxy (2014) - sinopsis dan jalan cerita serta aktornya




Film : Guardians of the Galaxy (2014)
Durasi : 121 min
Jenis film : Action | Adventure | Sci-Fi
Release : 1 August 2014 (USA)
Rating : 8.6
Jalan cerita :
Berada di angkasa raya, 26 tahun lamanya diculik, Peter Quill meloloskan diri dari pemburu hadiah galaxy setelah menjelajah galaxy peter menemukan orb (batu galaxy) penghancur massal yang diburu oleh Ronan the Accuser (penguasa kegelapan) untuk menghancurkan semua planet yang didatanganinya.



Sutradara : James Gunn
Penulis : James Gunn, Nicole Perlman, 
Aktor : Chris Pratt, Vin Diesel, Bradley Cooper

Para pemain dan peran :
Chris Pratt : Peter Quill
Zoe Saldana : Gamora
Dave Bautista : Drax
Vin Diesel  : Groot (voice)
Bradley Cooper  : Rocket (voice)
Lee Pace : Ronan
Michael Rooker : Yondu Udonta
Karen Gillan : Nebula
Djimon Hounsou : Korath



















Berita : 
Lama dinanti, film blockbuster Guardians of The Galaxy akhirnya tayang di Indonesia mulai 20 Agustus 2014. Film ini sebelumnya sudah ditayangkan sejak 1 Agustus 2014 di Amerika.

Ketika ditayangkan di Amerika, film ini langsung menembus box office dengan meraih pendapatan USD94 juta. Guardians of the Galaxy merupakan film yang disutradarai dan ditulis oleh James Gunn.

Bercerita tentang seorang buronan bernama Peter Quill (Chris Pratt) yang berniat mencuri sebuah bola misterius yang juga diinginkan oleh seorang penjahat berbahaya, Ronan (Lee Pace).

Selain Chris Pratt dan Zoe Saldana, film ini juga melibatkan Bradley Cooper dan Vin Diesel yang mengisi suara karakter Drax/The Destroyer dan Rocket Racoon.

Bagi James, film garapannya ini memiliki kesan tersendiri. Dia pun mengakui, popularitas komik The Avengers tak terbantahkan. Namun,  dia ingin membuktikan jika Guardians of The Galaxy yang komiknya pertama kali diperkenalkan pada tahun 1969 berbeda dengan komik Marvel lainnya.

"Bagiku Guardians of The Galaxy memberikanku kebebasan karena penggemarnya kalah banyak dari The Avengers. Jadi aku lebih mudah membuat The Guardians ke layar lebar tanpa harus khawatir ekspetasi penonton akan berbeda karena karakternya lain dari komiknya," ujar James (sutradara) dalam press release yang diterima Okezone di jakarta.

Menurut saya yang sudah nonton ini film :
1. Visual efek dan sound efek bagus
2. Jalan Cerita bagus, sedih, senang, lucu dan mendebarkan
3. Jalan cerita bisa diterima dan dicerna
4. Karakter semua bagus dan akting para aktor dan aktrisnya jempol dah mangkanya ratingnya 8 di website imdb
5. Puas dan gak rugi nonton film ini
6. Ada pesan dan makna dari film fiksi ilmiah ini yaitu : siapapun anda, dari latar belakang apapun, masalah dan masa lalu yg dialami smw karakter guardian ini sangat menginspirasi bahwa sesungguhnya persahabatan dan tujuan untuk menolong sesama bisa terwujud bila ada pengorbanan dan keiklasan untuk menolong sesama.

Semoga bermanfaat. Ditunggu komennya gan. tks

Komentar

  1. Balasan
    1. y gan keren banget nih filmnya mangkanya ane bisa bikin postingan dan ada pesan moral dari film ini

      Hapus
  2. Mantap filmnya gan. Seru, sedih, lucu smw komplit d film ini

    BalasHapus

Posting Komentar

Postingan populer dari blog ini

Sinopsis Film Pacific Rim 2013 ~ Film box office Terbaru 2013

Sinopsis film "Batman v Superman: Dawn of Justice" 2016

Download gratis film epic 2013 terbaru